Tetap Laksanakan, Babinsa Koramil 0321-01/Bangko, Cek Anak Stunting Bersama Puskesmas Bagan Punak

Logo

RIAUHITS.COM, ROHIL - Babinsa Koramil  0321-01/Bangko Kodim 0321/Rohil, Babinsa Kopda Leo melaksanakan pengecekan dan pendataan  anak stunting bersama  Puskesmas Bagan Punak Kecamatan Bangko Kabupaten Rokan Hilir (Rohil), Rabu (07/05/2024)


Babinsa Kopda Leo mengungkapkan, pengecekan anak stunting tersebut dengan cara bertemu langsung dengan anak yang mengalami kurang gizi

Selain itu lanjutnya, juga dengan mendatangi rumah anak stunting sebagai upaya memberikan konsultasi kepada orang tua anak.


Pada kesempatan tersebut Babinsa memberikan himbauan agar memperhatikan Gizi anak dan selalu rutin memberi makan anak dan tidak lupa memberi susu dan berbagai Vitamin.

Babinsa  menerangkan, faktor stunting bisa dari pola makan yang sulit bahwa anak-anak cenderung tidak makan teratur dan sedikit dalam asupan makannya.
“ Anak anak atau bayi yang mengalami stunting tentunya peran orang tua sangat dibutuhkan untuk mengetahui makanan apa saja yang cukup dan bergizi tinggi,” sebutnya.


“Kondisi anak penderita stunting saat ini telah mengalami perkembangan yang sangat baik karena berat badan nya juga telah naik,” Ujar Babinsa Kopda Le.(mm)



BACA JUGA

Comments (3)

  • Logo
    - Tahmina Akthr

    Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit. Velit omnis animi et iure laudantium vitae, praesentium optio, sapiente distinctio illo?

    Reply

Leave a Comment



Masukkan 6 kode diatas)